Semakin maju dan berkembangnya jaman, teknologi pun semakin canggih. Banyak teknologi terbaru di ciptakan, mulai dari teknologi komunikasi seperti handphone, atau teknologi IT semacam komputer dan laptop.
Untuk mencari informasi di internet pasti dibutuhkan alat seperti komputer atau yang lebih simpel dengan laptop, karna bisa dibawa kemana saja, ngga mungkin kan kamu bawa2 komputer..!!
Dipostingan kali ini, saya coba menghadirkan foto laptop terbaru 2010, mungkin ada yang sudah memiliki, atau baru akan keluar tahun 2010 mendatang.
Berikut Foto Laptop Terbaru 2010 :
–> Axioo Neon MLC012P
–> HP Envy
–> Acer Aspire 5738DG-6165
–> Apple Macbook
–> ASUS K50IJ
–> HP Pavilion dm3
–> Toshiba Satelite L450
–> Lenovo ThinkPad SL510
Bentuk Laptop yang cantik dan modern, dilengkapi juga dengan fitur2 dan teknologi canggih didalamnya, dengan Foto laptop terbaru 2010 diatas mudah2-an bisa menambah pengetahuan kamu tentang laptop.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar